أنا لحبيبي [Ana La Habibi] [Indonesian translation]
Songs
2024-12-28 15:34:11
أنا لحبيبي [Ana La Habibi] [Indonesian translation]
Aku milik kekasihku dan kekasihku milikku
Oh burung yang berwarna putih, jangan terus bertanya padaku
Tidak seorang pun mencela dan tidak seorang pun merasa sedih
Aku milik kekasihku dan kekasihku milikku
Kekasihku memanggilku dan berkata bahwa musim dingin telah berlalu
Burung-burung merpati telah kembali datang dan pohon apel telah berbunga
Embun dan pagi berada di pintuku
Dalam matanya musim semiku bercahaya
Kekasihku memanggilku, aku datang tanpa bertanya
Dia mencuri kedamaian dari tidurku
Aku mengikuti jalannya dan jalannya adalah keindahan
Oh matahari dari cinta, tenunlah kisah kami
- Artist:Fairuz